Kepergian Ibu Lisa Tirto Utomo menghadap Sang Pencipta pada 31 Juli 2023 lalu menjadi duka yang amat mendalam bagi kita semua. Namun semangat beliau untuk pelestarian budaya hendaknya jangan sampai padam. Lihatlah anak cucunya yang tersebar di beberapa daerah di Jawa. Betapa giatnya mereka, tanpa pandang usia, gemar dengan budaya leluhurnya.